Kamis, 27 Mei 2010

Pemanasan Global


Seperti yang kita tahu Pemanasa Global adalah kejadian menigkatnya suhu rata-rata bumi.Pemanasan Global terjadi akibat efek rumah kaca (Green House) yang ditimbulkan oleh gas-gas rumah kaca

Efek rumah kaca merupakan peristiwa tertahannya atau terperangkap panas matahari di lapisan atsmorfer bumi bagian bawah oleh gas-gas rumah kaca yang membentuk lapisan di atsmorfer.Gas-gas rumah kaca tersebut memerangkap panas di bumi dengan cara menyerap panas matahari dan memantulkannya kembali ke bumi.Seharusnya, sebagian besar panas matahari di pantulkan ke luar angkasa.
Hal ini menyebabkan suhu bumi meningkat sehingga terjadi Pemanasan Global

Tidak ada komentar:

Posting Komentar